Selasa, 27 Oktober 2015

Ini Reaksi Rossi Atas Insiden Dengan Marquez di Sepang


Pembalap kawakan berkebangsaan Italia, Valentino Rossi, memberikan pandangannya setelah mengalami clash dengan Marc Marquez pada ajang balapan MotoGP seri ke-17 yang berlangsung di sirkuit internasional Sepang, Malaysia, Minggu (25/10/2015) kemarin. 



Reaksi pebalap Tim Yamaha Movistar tersebut disampaikan dalam wawancaranya dengan beberapa wartawan setelah ia bertemu dengan pihak Race

0 komentar:

Posting Komentar